Memupuk suatu tanaman merupakan hal yang perlu dilakukan agar tanaman yang kita tanam tersebut dapat tumbuh dengan baik dan maksimal. Jika suatu tanaman tersebut tumbuh dengan subur, maka tanaman tersebut akan menghasilkan buah dan hasil yang baik dan berkualitas. Tidak terkecuali dengan tanaman cabe, kita harus memberikan dan menggunakan pupuk supaya cabe yang kita tanam dapat tumbuh dengan subur dan menghasilkan buah cabe yang berkualitas. Oleh karena itu kita harus memperhatikan pula sebelum memulai untuk melakukan penanaman cabe, maka kita harus memberikan pupuk dasar. Maka dengan adanya kita memberikan pupuk dasar itu, hal tersebut akan menjadikan tanah lahan untuk tanaman cabe yang akan ditanami itu agar tumbuh dengan subur. Lalu apa saja pupuk dasar yang digunakan untuk menanam cabe tersebut? Di bawah ini akan kita bahas lebih lanjut.
Pupuk yang digunakan untuk menanam cabe tersebut sebenarnya lumayan banyak dan terdapat bermacam-macam jenisnya. Maka dari itu, di sini Saya akan membagikan beberapa informasi dan pengalaman bertani tentang apa saja pupuk dasar yang bagus dan cocok untuk tanaman cabe. Maka dari itu di bawah inilah jenis dan macam pupuk dasar tersebut yang perlu digunakan sebagai bahan dasar untuk memulai menanam cabe ditahap awal. Hal ini bertujuan agar mendapatkan hasil cabe yang berlimpah dan mendapatkan buah cabenya yang berkualitas. Jadi di sini kita tidak membahas tentang cabe-cabean ya.. Hahahaha :D
Nah, berikut ini ada beberapa pupuk dasar yang perlu digunakan untuk menanam cabe:
- Pupuk NPK Mutiara
Pupuk NPK mutiara ini sangat penting bagi tanaman dan juga berguna bagi kesuburan tanah yang ditanami tanaman tersebut, salah satunya tanaman cabe. Jadi Pupuk NPK mutiara termasuk pupuk yang baik dan cocok sebagai pupuk dasar untuk menanam cabe. Banyak manfaatnya pupuk NPK ini bagi tanaman.
- Pupuk Kompos atau Pupuk Kandang
Pupuk kompos merupakan pupuk yang dihasilkan oleh suatu penguraian dari sisa-sisa tanaman atau dari kotoran hewan, yang mana pembuatan pupuk kompos tersebut dibantu dengan organisme hidup. Adapun pupuk kandang juga tidak terlalu berbeda dengan pupuk kompos, yang mana kita sering mendengar pupuk kompos adalah juga pupuk kandang. Jadi dengan menggunakan kompos atau pupuk kandang akan memberikan kesuburan yang tinggi bagi tanah yang akan ditanami cabe tersebut. Dan juga akan membuat tanah menjadi lebih gembur serta meningkatkan unsur hara yang memberikan kesuburan pada tanaman. Pada pupuk kompos ini terdapat unsur-unsur yang sangat berguna bagi tanaman dan tanahnya, yaitu mengandung Nitrogen (N), Kalsium (K), Kalium (Ca), Phosfor (P) dan mengandung unsur Magnesium (Mg), yang mana kandungan unsur-unsur tersebut memberikan tingkat kesuburan yang maksimal.
- Pupuk Phonska Cair
Pupuk phonska cair juga bisa digunakan sebagai pupuk dasar untuk menanam cabe agar berbuah dengan lebat dan memberikan hasil cabe yang berlimpah, maka dari itu pupuk ini sangat membantu untuk menjadikan tanah dan tanaman cabe yang akan Anda tanam dapat tumbuh dengan subur, sama juga halnya dengan pupuk kompos atau pupuk kandang yang telah kita bahas di atas.
Nah, itulah tadi Pupuk Dasar yang Digunakan Untuk Menanam Cabe, semoga informasi di atas dapat membantu buat Anda yang ingin menanam cabe, semoga bermanfaat dan mudah-mudahan tanaman cabenya dapat tumbuh sesuai dengan harapan dan memberikan hasil yang banyak. Terimakasih.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Populer Minggu Ini
-
Memupuk suatu tanaman merupakan hal yang perlu dilakukan agar tanaman yang kita tanam tersebut dapat tumbuh dengan baik dan maksimal. Jika s...
-
Manfaat buah pisang bagi kesehatan tubuh - Pisang adalah suatu jenis buah-buahan yang sering dijumpai di berbagai wilayah di Indonesia. Bua...
-
Tanaman Palawija merupakan tanaman pengganti padi atau tanaman kedua setelah tanaman padi, dan tanaman ini ditanam oleh para petani pada saa...
-
Upaya untuk meningkatkan produksi tanaman padi bisa terbilang cukup sederhana dan tidak begitu sulit dalam pengerjaannya. Sebagaimana yang ...
11 comments
oh jadi gitu toh pupuknya kalau cabe di jalanan gimana ? :v
Kebetulan nih cabe harganya lagi naik.
kalo cabe d jalanan bisa langsung d petik tanpa d pupuk gan :D
ya gan.
jika banyak uang dari jual cabe, bisa untuk beli cabe lagi.
hahaha
Untuk mencari pupuk yang seperti itu biasanya dimana ada nya ya gan? terutama NPK mutiara. Kayanya masih asing di telinga ane
biasanya banyak terdapat di toko2 pertanian gan. Dan juga biasanya banyak jenis pupuk yg dijual secara lengkap. Jika di daerah agan tidak ada stok pupuk NPK, agan bisa pesan melalui para penjual pupuk secara online gan.
untuk saat ini tanaman cabeku keserang ulat dan kepiting sawah,,
obat untuk menhilangkan ulat dan kepiting tersebut, apa ya
Wah ternyata cabe punya pupuk kusus ya gan..., thanks infonya
Benar gan, tanaman cabe memang rawan terserang ulat. Untuk mengatasinya, agan bisa membaca post ane sebelumnya yaitu tentang cara merawat tanaman cabe agar berbuah lebat.
Terimakasih, semoga membantu
Sama2 gan.
hmm ilmu baru nih, tapi alangkah lebih baik di kombinasikan sama pupuk kompos, dengan perbandingan 2 : 2 , karena pupuk kimia pada umumnya cepat terurai dan cepat tersedia dan cepat hilang pula, sedangkan pupuk organik pada umumnya lambat terurai dan bisa jangka pangjang buat tanah dan tanaman nantinya , happy farming gan
EmoticonEmoticon